Materi 1.1.6
Materi Pelajaran
Cara Mengubah Bentuk Pecahan :
1. Pecahan Desimal Menjadi pecahan biasa yaitu dengan cara mengubah penyebut pecahan desimal menjadi 10,100,1000
Contoh =
1/2 =1/2 X 5/5 = 5/10 =0,5
2. Desimal Menjadi Pecahan Biasa yaitu Dengan mengubah bentuk desimal menjadi pecahan berpenyebut 10.100.1000
Contoh =
0,2 =2/10=2/10:2/2= 1/5
3. Pecahan Biasa menjadi persen yaitu dengan cara mengubah pecahan tersebut menjadi 100 atau dengan cara lain yaitu pecahan tersebut diali 100%
Contoh =
1/2 = 1/2 x 50/50 =50/100=50%
4. Persen menjadi pecahan biasa yaitu dengan cara mengubah dahulu persen menjadi pecahan penyebut 100 kemudian sederhanakan
Contoh =
30% = 30/100 = 30/100 : 10/10 =3/10
5. Desimal Menjadi Persen yaitu dengan cara ubahlah pecahan desimal menjadi pecahan biasa kemudian jadikan berpenyebut 100
Contoh =
0,5= 5/10 =5/10 X 10/10 = 50/100=1 1/4
6. Persen Menjadi desimal yaitu ubahlah persen menjadi pecahan dengan penyebut 100 kemudian bagilah
Contoh =
21%= 21/100 =0,21